Apa sih ngeblog itu buat kamu, kesenangan atau hobi. Ngeblog juga kadang menjadi tempat untuk mencari nafka. Sebuah dilema pernah menghantui, saat pilihan harus ditetapkan. Tetap bekerja di perusahaan yang tidak pasti jadwal kerjanya tau ngeblog. Mungkin sebuah pilihan bodoh jika aku berhenti berkerja dan memilih ngeblog. Diluar sana banyak sekali pengangguran dan tidak memiliki kesempatan berkerja seperti aku. Namu aku kadang mikir, saat aku berkerja aku jarang sekali memiliki kesempatan untuk ngeblog. padahal panggilan jiwa untuk ngeblog terus menghantui.
Sebuah blog yang aku bangun awalnya untuk sekedar iseng dan cuap-cuap doang. Gak nyangka sekali bakalan ada yang tertarik untuk baca. Aku kemudian mendaftarkan blogku tersebut pada sebuah Ads. Tahu gak apa yang terjadi ? blogku baru kali ini tak daftarin adsa langsung di terima. Namanya blogger yang sekedar coba-coba, awal di terima aku tidak ngapa-ngapain. Disuru pasang banner, aku turutin aja pasang banner, tapi aku juga gak peduli itu ada iklan atau tidak. Namanya juga blogger gak ngerti apa-apa. Iklan pertama yang muncul di blogku adalah iklan dari Blibli.com, tapi aku gak tahu tuh munculnya kapan dan berakhir kapan juga toh gak dapet duitnya.
Setelah beberapa lama bermunculan iklan dari ads itu bergantian, tapi yah balik lagi tak cuekin. iklan yang pernah nongol antara lain AS Bonbastis, MIZONE Used Bottle Creative Competition, AS Bonbastis Oktober 2011, Axis OnOff Event, Ponds Campaign,
Tsel Kartu As KPOP, Telkomsel whatsapp and Opera, Lux Stelladan terakhir ,
SHE K Pop. Itu merupakan iklan PPC (pay per clik). Untuk PPA (pay per Action) tahun 2011 iklan berniaga selalu muncul, tapi karena aku berkerja di perusahaan aku jadi tidak pernah pasang iklan. Padahal iklan PPA Berniaga muncul 24 jam perhari, cuwekin saja.
Akhirnya aku di pamerin kakak ponakanku yang PO (pay Out) sampai 12 juta perbulan dari PPA. Karena masih newbie banget, yah gak ngefeklah, dalam fikiranku hanya gak bisa. tahun 2011 aku mendapatkan kesempatan Job Review waktu itu dari Led Panasonic. Balik lagi karena aku berkerja di perusahaan jadi tidak tahu sampai dead line baru tahu. Tapi aku gak mau menyerah walaupun udah dead line, aku besoknya ambil cuti dan mengerjakannya dan inilah job review pertamaku led panasonic .
Kesempatan kedua job review pada awal 2012 dari kartu AS juga sampai dead line tidak tahu. Sampai-sampai saat aku berkerja di telfon oleh pihak Ads. Deadline hari ini jam 10 pagi, tapi Ads telfonnya jam 11 siang. Namanya juga masih di pabrik, pastinya tidak bisa mengerjakan. Akhirnya Ads memberikan kesempatan perpanjangan waktu sampai jam 9 malam hari itu juga. Galau sudah mulai mnggelayuti, aku pulang kerja jam 4.30 dan sampai rumah jam 5 lebih. itupun jika tidak lembur. Alham dulillah tidak lembur tapi sampai rumah jam 6.30.
Sampai dirumah, langsung buka komputer. Baru juga menghidupkan komputer, pihak Ads sudah telfon kembali. Akhirnya aku berkata mas ini juga saya baru mau lihat brif nya. Akhirnya Ads menunggu hinngga jam 9 malam, kasihan juga yah adminnya sampai gak pulang dari kantor hanya nungguin aku. Aku kebut dan berfikir untuk membuat sebuah cerita tentang kartu ASnya. Job review kedua adalah Kartu AS.
Bukan hanya kegalauan mengenai antara kerja ataupun ngeblog. sering Online dan melihat toko-toko online, aku malah ingin mencoba berbisnis. Galau menggelayuti, antara berkerja dan berbisnis. Jiak aku berkerja di pabrik, selamanya aku akan seperti ini dan tak akan pernah bisa maju. Tapi jika aku tidak berkerja aku menghidupi diriku sendiri mendapatkan uang dari mana?. Aku akhirnya menghitung dan berhitung, sebulan pengeluaran belanja untuk ikan saja berapa dll. Uang dari Ads yang akan di transfer bulan depan berapa. Eh ternyata pas banget untuk kehidupan sebelum mendapan PO berikutnya masih ada sisa.
Sekitar sebulan atau lebih yang lalu aku memutuskan untuk berhenti berkerja. Konsentrasi ngeblog dan CPA berniaga dari Ads. Aku juga tidak mau seperti teman-temanku yang berburu dolar dengan cara-caranya sendiri, karena sepertinya aku tidak mampu untuk itu. Bukan hanya itu aku juga sekarang sudah punya Toko Online. Walaupun belum jadi seutuhnya dan masih butuh perombakan besar-besaran karena modal hosting hanya 100mb. Ingin tahu Toko Onlineku? Toko onlineku adalah ini Thimits.com ditunggu orderannya.
Intinya, jika kalian punya target yang lebih luas jangan takut untuk mengambil keputusan. Tapi keputusan itu juga harus di barengi dengan perhitungan yang matang. Anak muda anti Galau, anak muda harus bisa maju dengan usaha sendiri. Maju terus blogger Indonesia, kesuksesan ada di tangan kalian.
setuju.. aku suka kata2 di paragraf terakhir :)
BalasHapuskata-kata di akhir cukup bijak..
BalasHapusPengen nih, bisa ngehasilin uang di blog
BalasHapusItu disuru ngereview, awalnya caranya gmn bang?
Seriusan nih, bles di deodeye.blogspot.com aja ya :)
Salam solid
waah keereen gt bang d blog mu kok bs ada iklan muncul dan hilang dgn sendirinya..
BalasHapusparagraf terakhirnya kecee bang :D
Terima kasih semuanya kunjungan dan sanjungannya.
BalasHapusuntuk job review itu dari adsnya..
mereka akan melihat konten kita itu orisinil atau tidak.
menarik atau tidak.
dony
jika menarik dan orisinil, mereka jadi ingin produknya di ceritakan dengan gaya kita. bukan kita yg cari job tapi mereka yg cari job.
Dian novita
itu emang dari adsnya udah otomatis.
kita cm pasang banner, klo lg dpt iklan yah muncul. tp klo gak dapet atau masa tayang iklan habis. maka akan ngilang dengan sendirinya.
ckckckc...
BalasHapuslagi lagi galau.. :D
youre ke lima yang saya malam ini temukan mengupas tentang galau..
hehehe krn emang tema hari ini galau..
BalasHapusjika kalian punya target yang lebih luas jangan takut untuk mengambil keputusan.
BalasHapussuka kata" ini kakak.. :P
Orang2 sukses adalah orang yg Berani Mengambil Resiko dan berani keluar dari zona nyamannya untuk mencoba hal2 baru
BalasHapusambil kesempatan itu jangan galau =D
BalasHapushebat :D setuju deh sama kutipan kata yang terakhir :D jangan takut ambil keputusan dan imbangi dengan perhitungan yg matang :)
BalasHapusmember IBN juga ya !!
BalasHapussalam kenal ya ,.
sekarang PPA berniaga jam berapa sih ??
Yups..
BalasHapusjangan ragu-ragu..
karena ragu pangkal galau #peribahasa sesat
Laini Laitu @terima kasih dek kunjungannya.
BalasHapusRumah Albana @Sip, dan orang sukses adalah seseorang yang tak pernah takut jatuh dan terpuruk.
Uzay @ siap sobat..
Ninuk endahsi @ terima kasih..
New tips trik @iya, untuk berniaga sepertinya tidak pasti, untuk sementara muncul sekitar jam 8 sampai jam 12 pagi. #pantau terus
oyah ada acara yg di adakan IBN loh jangan sampai gak hadir yah. http://thimits.blogspot.com/2012/06/road-blog-2012-blogicious-idblognetwork.html ini untuk umum, berati bukan hanya untuk member IBN.
Anis Nisa @peribahasa sesat tapi 50% benar..heheheh
pasti lagi galau banget yach
BalasHapussalam solid blogger BSO
wah semua orang kena demam GAlau O,O
BalasHapus